Page 204 - Sustainability Report 2023
P. 204

PROSPERITY                       PLANET                         PEOPLE





      Komitmen Terhadap Mutu, K3, dan Keamanan

      Commitment to Quality, Occupational Health and Safety,


      and Security


       Surveyor  Indonesia  berkomitmen  untuk  menciptakan   Surveyor Indonesia is committed to creating a safe, healthy,
       lingkungan kerja yang aman, sehat, dan berkualitas tinggi   and  high-quality  work  environment  for  all  employees  and
       bagi  seluruh  pegawai  dan  kontraktornya.  Komitmen   contractors. The commitment to establishing a healthy and
       terhadap  pembentukan  lingkungan  kerja  yang  sehat  dan   safe  work  environment  reflects  a  deep  concern  for  the
       aman mencerminkan kepedulian yang mendalam terhadap   welfare  and  safety  of  employees.  By  implementing
       kesejahteraan   dan   keselamatan   pegawai.   Melalui   Occupational  Health  and  Safety  (OHS)  standards,  Surveyor
       penerapan standar Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3),   Indonesia  ensures  the  protection  of  its  employees  and
       Surveyor Indonesia menjamin perlindungan pada pegawai   contractors  and  fosters  an  atmosphere  that  supports
       maupun  kontraktornya  dan  menciptakan  suasana  yang   development and comfort in the workplace.
       mendukung  perkembangan  dan  kenyamanan  di  tempat
       kerja.
       Langkah konkrit PTSI dalam mewujudkan lingkungan kerja   A  concrete  step  taken  by  PTSI  to  create  a  decent  and  safe
       yang  layak  dan  aman  yaitu  penerapan  kebijakan  narkoba   work environment is the implementation of strict drug and
       dan  alkohol  yang  tegas.  Melalui  kebijakan  ini,  PTSI   alcohol  policies.  Through  this  policy,  PTSI  affirms  its
       menegaskan  komitmennya  terhadap  keamanan  dan     commitment to employee safety and productivity as well as
       produktivitas  pegawai  serta  keselamatan  operasional.   operational safety. Surveyor Indonesia has also implemented
       Surveyor  Indonesia  juga  telah  mengimplementasikan   an  Integrated  Management  System  that  covers  various
       Sistem  Manajemen  Terpadu  yang  mencakup  berbagai   aspects,  such  as  Quality,  Environment,  Occupational  Health
       aspek, seperti Mutu (SMM), Lingkungan (SML), Keselamatan   and  Safety,  Risk,  Asset  Monitoring,  Information  Security,
       dan  Kesehatan  Kerja  (SMK3),  Risiko  (SMR),  Pengamatan   Business  Continuity,  and  Validation  and  Verification
       Aset  (SMP),  Keamanan  Informasi  (SMKI),  Keberlanjutan   Institution (LVI).
       Usaha (SMKU), dan Lembaga Validasi dan Verifikasi (LVV).

       PTSI juga telah memastikan pengelolaan mutu, keselamatan   PTSI  has  also  ensured  the  management  of  quality,
       dan  kesehatan  kerja  (K3),  serta  keamanan  sesuai  dengan   occupational  health  and  safety  (OHS),  and  security  in
       standar internasional yang diakui, yaitu ISO 45001:2018 dan   accordance  with  internationally  recognized  standards,
       ISO  9001:2015.  Melalui  kebijakan  dan  proses  yang   namely  ISO  45001:2018  and  ISO  9001:2015.  Through  the
       diimplementasikan, PTSI bertujuan untuk mencapai tingkat   implemented  policies  and  processes,  PTSI  aims  to  achieve
       keunggulan  dalam  manajemen  mutu,  keselamatan,  dan   excellence  in  quality  management,  safety,  and  security.
       keamanan. Selain itu, PTSI dapat memastikan keberlanjutan   Additionally, PTSI ensures sustainable operational continuity
       operasional yang berkelanjutan sambil terus meningkatkan   while  continuously  improving  service  quality,  work  safety,
       kualitas layanan, keamanan kerja, dan kepuasan pelanggan.  and customer satisfaction.
       Dengan  berbagai  upaya  dan  sinergi  yang  dilakukan,  PTSI   Through various efforts and synergies, PTSI strives maximally
       berupaya  secara  maksimal  mewujudkan  lingkungan  kerja   to realize a healthy and safe work environment. The ultimate
       yang  sehat  dan  aman.  Adapun  tujuan  akhir  yang  ingin   goal  PTSI  aims  to  achieve  is  "zero  accidents"  and  the
       dicapai PTSI adalah "zero accident" dan mencegah penyakit   prevention of occupational diseases. [403-1][3-3][OJK F.21]
       akibat kerja. [403-1][3-3][OJK F.21]























       204         Laporan Keberlanjutan 2023   |   2023 Sustainability Report               PT Surveyor Indonesia
   199   200   201   202   203   204   205   206   207   208   209